
Career Escape: Saat Pekerja Muda Pilih Rehat dari Kantor Konvensional
- Fenomena career escape bukan sekadar soal gaji. Di baliknya, ada cerita tentang kebebasan, fleksibilitas, pencarian makna hidup, dan tentu saja ketidakpuasan terhadap sistem kerja tradisional.